LKS GGL INDUKSI ELEKTROMAGNET
Tujuan
1.
Mempelajari GGL Induksi
2.
Mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi GGL induksi
Alat Bahan
1.
Kumparan
2.
Galvanometer
3.
Magnet Batang
4.
Kawat Penghubung
Cara Kerja
1. Rangkai alat seperti pada gambar
2. Masukkan magnet batang ke dalam kumparan dengan posisi
keluar masuk
3. Perhatikan dan catat posisi jarum Galvanometer
Magnet Batang bergerak menjauhi kumparan
0 Post a Comment:
Post a Comment