EXPRESS YOUR EXPERIMENT IN THE LABORATORY

SMAN 1 KEBUMEN

LKS Praktikum Hukum Ohm

KELOMPOK : ………

Nama :

1.
2.
3.
4.   


A. Tujuan

1.    Siswa dapat mengukur kuat arus listrik dengan menggunakan amperemeter dan mengukur tegangan listrik dengan menggunakan voltmeter

2.    Siswa dapat menentukan hubungan antara kuat arus dan tegangan listrik pada suatu komponen listrik

3.    Siswa dapat menentukan nilai hambatan suatu resistor dengan menggunakan hukum ohm

 

B. Alat dan Bahan

1.     Basic meter

2.     Reostat

3.     Power suplly

4.     Hand lamp / dudukan lampu

5.     Kabel

6.     Lampu

7.     Saklar

 

C. Skema Alat


A : amperemeter

V : voltmeter

R : Reostat / hambatan geser

R : Lampu

E : power supply (catu daya)

s = saklar

 

D. Prosedur Kerja

1.    Rangkai alat seperti skema pada gambar

2.    Pilih tegangan sumber (power suply) 3 v

3.    Pasang amperemeter terlebih dahulu, usahakan agar lampu pada rangkaian menyala dulu dan jarus amperemeter bergerak searah jarum jam

4.    Setelah lampu menyala dan jarum amperemeter bergerak lalu paralelkan volmeter dengan lampu, sehingga terbentuk rangkaian lengkap.

5.    Usahakan jarum voltmeter bergerak searah jarum jam, jika jarum bergerak berlawanan jarum jam itu artinya terbalik, tukar arah kabel

6.    Geser reostat sehingga amperemeter dan voltmeter bergerak, setiap rheostat digeser maka jarum/nilai amperemeter dan voltmeter bergerak

7.    Ubahlah atau geser rheostat sebanyak 5 kali dengan pergeseran bebas sehingga diperoleh 6 data dari amperemeter dan 5 data dari amperemeter.

8.    Masukkan data yang diperoleh ke dalam table berikut

 

Pergeseran Reostat

Kuat Arus (I)

Tegangan (V)

Hambatan (R)

1

 

 

 

2

 

 

 

3

 

 

 

4

 

 

 

5

 

 

 

 

9.    Buatlah grafik V-I yang diperoleh untuk masing-masing pergeseran rheostat

10. Buatlah grafik R-I yang diperoleh untuk masing-masing pergeseran rheostat

 


Link File Ms Word --> 

Share on Google Plus

About Tunggal Purwatisari Handayani

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 Post a Comment:

Post a Comment