KELOMPOK : ………
Nama :
1.
2.
3.
4.
A.
Tujuan
1. Siswa dapat mengukur
kuat arus listrik dengan menggunakan amperemeter dan mengukur tegangan listrik
dengan menggunakan voltmeter
2. Siswa dapat menentukan
hubungan antara kuat arus dan tegangan listrik pada suatu komponen listrik
3.
Siswa
dapat menentukan nilai hambatan suatu resistor dengan menggunakan hukum ohm
B.
Alat dan Bahan
1.
Basic
meter
2.
Reostat
3.
Power
suplly
4.
Hand
lamp / dudukan lampu
5.
Kabel
6.
Lampu
7.
Saklar
C.
Skema Alat
A : amperemeter
V
: voltmeter
R
: Reostat / hambatan geser
R
: Lampu
E
: power supply (catu daya)
s
= saklar
D.
Prosedur Kerja
1. Rangkai alat seperti
skema pada gambar
2. Pilih tegangan sumber
(power suply) 3 v
3. Pasang amperemeter
terlebih dahulu, usahakan agar lampu pada rangkaian menyala dulu dan jarus
amperemeter bergerak searah jarum jam
4. Setelah lampu menyala
dan jarum amperemeter bergerak lalu paralelkan volmeter dengan lampu, sehingga
terbentuk rangkaian lengkap.
5. Usahakan jarum
voltmeter bergerak searah jarum jam, jika jarum bergerak berlawanan jarum jam
itu artinya terbalik, tukar arah kabel
6. Geser reostat sehingga
amperemeter dan voltmeter bergerak, setiap rheostat digeser maka jarum/nilai
amperemeter dan voltmeter bergerak
7. Ubahlah atau geser
rheostat sebanyak 5 kali dengan pergeseran bebas sehingga diperoleh 6 data dari
amperemeter dan 5 data dari amperemeter.
8.
Masukkan
data yang diperoleh ke dalam table berikut
Pergeseran Reostat |
Kuat Arus (I) |
Tegangan (V) |
Hambatan (R) |
1 |
|
|
|
2 |
|
|
|
3 |
|
|
|
4 |
|
|
|
5 |
|
|
|
9.
Buatlah
grafik V-I yang diperoleh untuk masing-masing pergeseran rheostat
10.
Buatlah
grafik R-I yang diperoleh untuk masing-masing pergeseran rheostat
Link File Ms Word -->
0 Post a Comment:
Post a Comment