EXPRESS YOUR EXPERIMENT IN THE LABORATORY

SMAN 1 KEBUMEN

Praktikum Hukum Kekekalan Massa

Tujuan

1. Memahami dan mengerti hukum kekekalan massa
2. Menyimpulkan hasil dari praktikum hukum kekekalan massa.

Alat dan Bahan


1. Tabung reaksi Y
2. Sumbat karet
3. Pipet tetes
4. Neraca digital
5. Larutan BaCl2 (5 ml)
6. Larutan Na2SO4 (5 ml)
7. Larutan Pb(NO3)2 (5 ml)
8. Larutan KI (5 ml)
9. Larutan NaOH (5 ml)
10. Larutan CuSO4 (5 ml)

Langkah Kerja

1. Siapkan tabung Y dan sumbat karet

2. Isi kaki kiri tabung Y dengan 5 ml larutan BaCl2 dan isi kaki kanan tabung Y dengan Na2SO4.

Hati-hati saat memasukkan jangan sampai ada yang tercampur. Gunakan pipet tetes untuk memasukkan larutan ke masing-masing kaki tabung Y

3. Tutup tabung Y dengan sumbat, kemudian timbang


4. Campur kedua larutan dan amati yang terjadi.


5. Timbang kembali

6. Ulangi langkah 1-5 dengan menggunakan larutan Pb(NO3)2 dan KI serta larutan NaOH dan CuSO4

Catatan

Cuci bersih gelas ukur, pipet dan semua peralatan jika akan berganti larutan.

Hasil Pengamatan

Larutan BaCl2 dan Na2SO4

Warna larutan BaCl2 ________________
Warna larutan Na2SO4 ______________
Massa sebelum reaksi ________________
Massa sesudah reaksi ________________
Warna larutan sesuai reaksi __________

Larutan Pb(NO3)2 dan KI

Warna larutan Pb(NO3)2  ____________
Warna larutan KI ____________________
Massa sebelum reaksi ________________
Massa sesudah reaksi ________________
Warna larutan sesuai reaksi __________

Larutan NaOH dan CuSO4

Warna larutan NaOH ________________
Warna larutan CuSO4 _______________
Massa sebelum reaksi ________________
Massa sesudah reaksi ________________
Warna larutan sesuai reaksi ___________

Kesimpulan

_______________________________________

Jawablah
1. Tulis persamaan reaksi dari percobaan yang kalian lakukan !

2. Tulislah penerapan hukum kekekalan massa dalam kehidupan sehari-hari !
Share on Google Plus

About Tunggal Purwatisari Handayani

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 Post a Comment:

Post a Comment